Harga Oppo Find 7 Terbaru dan Spesifikasi Lengkap

January 27, 2019
Harga Oppo Find 7 - oppo adalah salah satu pabrikan ponsel yang masih terbilang baru di kalangan teknologi ponsel masa kini. Produk yang biasanya diproduksinya adalah produk rumah tangga. Namun, semenjak ponsel android booming di pasaran, brand oppo ini ingin mencoba peruntungan di pasaran ponsel canggih dunia dengan mengeluarkan beberapa produk ponsel andalannya yang kebanyakan diperuntukkan bagi kalangan menengah ke bawah. Kali ini oppo menawarkan ponsel premiumnya yang dikenal dengan nama oppo find 7. Seperti apa detail produk ponsel premium dari oppo ini?

Sebuah ponsel yang konon katanya mahal, tentunya dari luarnya saja sudah bisa terlihat. Begitupun dengan ponsel oppo premium yang kabarnya harga oppo find 7 ini akan siap membelalakkan mata konsumennya karena harga ponsel terbilang mahal untuk sebuah ponsel buatan china. Layar yang dibenamkan pada ponsel oppo find 7 adalah layar yang bertipe IPS LCD dimana layar berkualitas tersebut memiliki resolusi layar yang cukup besar 1440 x 2560 pixel. Ukuran layar yang bening dan tajam tersebut juga cukup besar, 5,5 inchi. Layar yang lebar tentunya mempermudah pengunannya saat mengutak-atik layar.

Tenyata, yang membuat harga oppo find 7 melejit tak hanya desain layarnya yang memukau. Tetapi, perlengkapan dalam ponsel yang hampir semuanya adalah perlengkapan yang keren dan handal. Otak ponsel yang dipercaya oleh oppo untuk menjalankan ponsel premiumnya ini adalah processor quadcore yang memiliki kecepatan akses hingga 1,5 Ghz. Ponsel yang berOS android Jelly Bean tersebut juga memiliki RAM dan memori internal yang besar sehingga pekerjaan multitasking pastilah akan berjalan lancar tanpa hambatan. RAM berukuran 3 GB dan media penyimpanan berukuran 32 GB. Bagi anda yang menginginkan oppo find 7, simak informasi tentang Spesifikasi dan Harga Oppo Find 7 yang kami rangkum di bawah ini.

Spesifikasi dan Harga Oppo Find 7




Spesifikasi Oppo Find 7

JaringanGSM, HSPA, LTE
Bobot171 g (6.03 oz)
SIMYes
Tipe LayarIPS LCD capacitive touchscreen
Ukuran Layar5.5 inchi
Resolusi Layar1440 x 2560 pixels
Proteksi LayarCorning Gorilla Glass 3
Sistem OperasiAndroid OS, v4.3 (Jelly Bean)
ChipsetQualcomm MSM8974AC Snapdragon 801
ProsesorQuad-core 2.5 GHz Krait 400
GPUAdreno 330
Slot MemorymicroSD, up to 128 GB
Memory Internal32 GB
RAM3 GB
Kamera Belakang13 MP, 4160 x 3120 pixels, autofocus, dual-LED flash
Fitur KameraGeo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
Kamera Depan5 MP
BateraiLi-Po 3000 mAh


Review Oppo Find 7



Kelebihan oppo find 7: Berbagai kelebihan bisa anda temukan dalam ponsel oppo find 7. Pantas saja jika harga oppo find 7 ini dikatakan mahal di pasaran. Kelebihan yang dimillikinya adalah layarnya yang berkualitas dengan corning gorillas glass 3 sebagai antigoresnya. Oppo find 7 juga memiliki kamera yang berukuran besar, 13 MP untuk kamera belakang dan 5 MP untuk kamera depannya. Jaringan internet pada ponsel juga sudah LTE alias 4G.

Kekurangan oppo find 7: Mungkin sebagian dari anda malah akan dibuat bingung atau pusing tujuh keliling saat harus mengulas tentang ponsel premium oppo, find. Bukankah yang anda lihat hanyalah kelebihan ponsel dan harga oppo find 7 yang tidak murah. Namun, jika anda diharuskan untuk tahu kekurangan oppo find 7, yang paling memungkinkan adalah OS yang digunakan. Seharusnya sebagai ponsel terbaru, oppo premium ini sudah menggunakan OS android kitkat bukan OS android Jelly Bean lagi.

Harga Oppo Find 7 Terbaru

Sudah dari tadi banyak yang mengatakan bahwa harga oppo find 7 mahal di pasaran. Pernyataan tentang mahalnya oppo premium ini kemudian disertai dengan bukti lewat penjelasan tentang spesifikasi ponsel yang benar-benar mumpuni. Dimulai dari otak ponsel yang sudah memakai processor quadcore, layar IPS CD yang sudah dilengkapi dengan antigores, kamera berukuran 13 MP dan masih banyak lagi. Untuk itu, harga yang dirasa pantas untuk sebuah ponsel oppo yang berkualitas tinggi ini adalah berada pada kisaran 6 jutaan untuk sebuah ponsel barunya.

  • Harga Baru : Rp. 6.999.000
  • Harga Bekas : Rp, 1.200.000


Terima kasih sudah membaca artikel teknopintars.blogspot.com mengenai Spesifikasi dan Harga Oppo Find 7.



Lihat juga : Spesifikasi dan Harga Oppo Find 7a

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments